Atut Korupsi, Golkar Minta Semua Partai Istighfar - Bulan Sabit Kembar

Breaking

Post Top Ad

Responsive Ads Here

Post Top Ad

Responsive Ads Here

21 Desember 2013

Atut Korupsi, Golkar Minta Semua Partai Istighfar

Ketua DPP Golkar, Hajriyanto Tohari, mengatakan dosa Banten merupakan dosa kolektif. Karena itu tidak bisa dikatakan hanya Golkar yang paling berdosa dan yang paling bertanggungjawab terhadap korupsi yang dilakukan Gubernur Atut.

"Semua partai di Banten harus istighfar, akui ini sebagai kesalahan kolektif," katanya di Warung Daun, Cikini, Jakarta, Sabtu (21/12)

Hajriyanto pun menegaskan, Atut bukan hanya diusung oleh Golkar saja, tapi juga oleh PDI Perjuangan dan partai lainnya. Dalam pemerintahan Banten, fungsi pengawan pun dijanalan oleh DPRD Banten yang teridiri dari banyak koalisi partai. Jadi menurut Hajriyanto terlalu naif jika ada penyederhanaan kasus Atut dan disalahkan Golkar saja.

"Jangan kambing hitamkan salah satu kekuatan parpol. Ini hasil koalisi, tanggung jawab moral ditanggung bersama," tegas Hajriyanto.





Sumber : Facebook Artati Sansumardi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Top Ad

Responsive Ads Here