Amr Bin Ash Sosok Pemimpin Cerdas Penakluk Syam Dan Mesir - Bulan Sabit Kembar

Breaking

Post Top Ad

Responsive Ads Here

Post Top Ad

Responsive Ads Here

23 April 2014

Amr Bin Ash Sosok Pemimpin Cerdas Penakluk Syam Dan Mesir


Amr Bin Ash adalah sosok Pemimpin Islam yang cerdas, kecerdasannya membuat Khalifah Umar Bin Khotob selalu mengajaknya berdiskusi untuk memecahkan masalah-masalah krusial yang terjadi di negaranya. Amr Bin Ash juga menorehkan banyak prestasi dalam berbagai macam peperangan walaupun dengan pasukan yang tidak sebanyak yang dimiliki oleh lawan. Dengan kehebatannya sebagai pemimpin Amr Bin Ash mampu menaklukkan Syam dan Mesir bersama pasukan yang dipimpinnya.

 "Wahai kaum Muslimin, Tundukan pandangan kalian dari jumlah lawan yang sangat banyak, karena jika kalian berjuang dengan sungguh-sungguh, Mereka akan musnah beterbangan". Begitulah Ammar bin Ash memberikan Penyemangat kepada kaum Musliman ketika perang akan dimulai.

Ketegasan dan kecerdasannya membuat Khalifah Umar Bin Khotob menyebutnya sebagai Seorang yang layak menjadi Pemmpin dimanapun dia berada. Sebagai pemimpin Amr Bin Ash juga mempunyai kemampuan analisa yang sangat luar biasa terhadap masalah yang dihadapi Umat untuk kemudian mendapatkan solusinya. Beliau telah bersahabat dengan Umar bin Khotob sejak masih remaja, setelah masuk Islam Amr Bin Ash membaktikan dirinya hanya untuk Allah dan Islam, beliau wafat pada usia 90 tahun di Mesir.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Top Ad

Responsive Ads Here